Kamis, 18 Desember 2014

Software Cetak Foto

Software Cetak Foto

Ada sebuah software yang dapat membantu anda untuk mencetak otomatis ukuran 2x3, 4x6, 1R, 2R dan sebagainya. Anda tidak perlu ahli untuk menggunakan software ini karena software ini sangat mudah untuk dipergunakan. Cocok juga buat anda yang membuka usaha cetak foto instan.

Fitur yang tersedia yaitu :
- Mencetak sesuai ukuran yang ada inginkan, ukuran 2x3, 3x4, 4x6, 1R, 2R, 3R, 4R, 5R,
  6R, 8R dan 8R+
- Bisa diatur untuk cetak per baris, sehingga dapat menghemat kertas
- Ukuran kertas yang tersedia adalah Kuarto dan ukuran kertas foto 4R
- Tata letak foto yang akan dicetak akan disesuaikan sehingga efisien kertas
- Bisa langsung dicetak atau disimpan
- Ada menu untuk merubah foto jadi hitam putih
- Fitur pengatur contrast dan brightnees

Nama software tersebut adalah ACEF, silahkan download dan install software seperti biasa. Anda bisa langsung menggunakannya dan gratis.

Selamat mencoba dan silahkan download disini

Rabu, 12 November 2014

Mengganti Favicon atau Logo Blog di Tab Browser

Saat buat blogspot, logo di tab browser adalah default dari blogspot itu sendiri yaitu logo huruf 'B'. Nah, biar lebih keren blog anda, logo default dari blogspot (atau Favicon) dapat diganti sesuai logo yang anda inginkan jadi tampak lebih khusus.

Berikut caranya :

1.Untuk mengganti logo favicon, harus EDIT Template dengan bahasa URL untuk membaca gambar/logo yang akan kita buat.
2. Siapkan dulu logo yang akan di upload, misal nama filenya tukul.png